
[Himapba-uinbandung.blogspot.com] Selasa, 11 juni 2013. OMPB (Organisasi Mahasiswa Pendidikan Bahasa Arab) UIN Sunan Gunung Djati Bandung mengadakan acara "Gomblay Cup".Dalam acara ini terdapat berbagai jenis lomba.Fashion show,mencari koin,estapet karung dan masih banyak yang lainnya. Permainan itu diadakan tidak lain bertujuan untuk mempererat kebersamaan Mahasiswa/i dan mudabir mudabiroh Ma'had Pendidikan Bahasa Arab atau yang kerap kali disebut Ma'had Gomblay (Gombong Layang).Dalam perlombaan...