Wednesday 5 February 2014

Lomba Tumpeng dalam rangka mempringati Maulid Nabi

Alhamdulillah acara perdana HIMA PBA di bidang KEAK bekerjasama dengan OMPB Gomblay telah berjalan lancar.Acara itu diadakan dalam rangka memperingati Maulid Nabi.Bertemakan "Urgensi meneladani akhlak Nabi Muhammad di Era Globalisasi.Dengan dihadiri oleh Mahasiswa dari berbagai semester, dari mulai semester 2 sampai semester 6 ups semester 8 juga ada sebagian.Adapun runtutan acaranya dimulai dari isya diantaranya sambutan ketua prodi,ketua angkatan dan bahtsul kutub oleh Kang Abdul Muhyi secara umum.


gambar diatas adalah Pemenang Lomba tumpeng.
Tumpeng yang disajikan haruslah memiliki nilai filosofi dan rasa yang khas.Juri yang sebelumnya akan diambil dari Ema yang biasa jualan nasi kuning.Dialihkan kepada Juri dari PBA itu sendiri antaranya Ibu Siti Sanah dan Kang Abdul Qasim.